twitter



PRAKTIKUM KIMIA
UJI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NONELEKTROLIT
I.                    Tujuan.
Utuk mengetahui jenis larutan elektrolit dan nonelektrolit
II.                 Alat Dan Bahan.
A.     Alat:
No
Alat.
1.
1 set alat uji elektrlit
2
Gelas kimia
3
Tissue

B.     Bahan:
No
Bahan
1
NaOH
2
NaCl
3
CH3COOH
4
Jeruk
5
Teh
6
Gula

III.               Cara Kerja :
a)      Ujilah masing-masing larutan dengan cara memasukkan elektroda kedalam masing-masing larutan.
b)      Perhatikan dan amati fenomena yang yang muncul pada elektroda . Hati-hati dengan gas yang ditimbulkan dan jangan dihirup.
c)      Masukkanlah dalam tabel pengamatan data eksperimen anda.
IV.              Hasil Percobaan:
No
Bahan
Nyala tidaknya lampu.
Ada tidaknya Gelembung
Gelembung
Elektrolit.
1
NaOH
Nyala
Ada
Banyak
Kuat
2
NaCl
Nyala
Ada
Banyak
Kuat
3
CH3COOH
Tidak nyala
Ada
Sedikit
Lemah
4
Jeruk
Tidak nyala
Ada
Sedikit
Lemah
5
Teh
Tidak nyala
Tidak ada
Tidak Ada
Nonelektrolit
6
Gula
Tidak nyala
Tidak ada
Tidak Ada
Nonelektrolit

V.                 Kesimpulan:
 Jadi,jika suatu zat yang dicelupkan kedalam larutan yang mengandung elektrolit maka lampu akan menyala tetapi jika suatu zat dicelupkan kedalam larutan nonelektrolit lampu tidak akan menyala.

VI.              Pertanyaan :
1)   Jelaskan yang dimaksud dengan larutan elektrolit dan nonelektrolit ?
Jawab :
Larutan elektrolit adalah larutan yang dapat menghantarkan arus listrik,sedangkan larutan nonelektrolit adalah larutan yang tidak dapat menghatarkan arus listrik.
2)  Tuliskan ciri-ciri larutan elektrolit dan nonelektrolit ?
Jawab :
Ciri-ciri elektrolit :
1.      jika dicelupkan dengan suatu zat, lampu akan menyala
2.      menghasilkan gelembung
3.      dapat menghantarkan listrik

              Ciri-ciri Nonelektrolit :
                                1.   jika dicelupkan dengan suatu zat,lampu tidak akan menyala
                                2.   tidak menghasilkan gelembung
                                3.   tidak dapat menghantarkan listrik